Pelatihan Hidroponik di Desa Tawangargo, Kecamatan Karangploso, Kabupaten Malang Sebagai Upaya Meningkatkan Pelestarian Lingkungan Hidup

Authors

  • Bagas Aryaseta UPN Veteran Jawa Timur
  • Yushinta Aristina Sanjaya
  • Jariyah
  • Siti Zainab
  • Farah Nur Rahma
  • Sulthanul Auliya Jagad

DOI:

https://doi.org/10.33005/diandra.v2i2.22

Abstract

Desa Tawangargo merupakan salah satu dari 9 desa di Kecamatan Karangploso, Kabupaten Malang. Data demografi Desa Tawangargo tahun 2021, menunjukkan bahwa jumlah penduduk di Desa Tawangargo adalah 10.211. jiwa dengan mayoritas penduduknya bermata pencaharian sebagai petani. Sektor pertanian menjadi sumber penghasilan utama bagi mayoritas penduduk Desa Tawangargo. Perkembangan teknologi pertanian saat ini semakin pesat seiring dengan meningkatnya kebutuhan pangan di Indonesia. Namun meningkatnya kebutuhan pangan tersebut berbanding terbalik dengan kondisi lahan pertanian di Indonesia yang semakin sempit. Salah satu teknologi pertanian yang potensial untuk dikembangkan dalam mengatasi masalah tersebut adalah teknologi hidroponik. Melalui kegiatan pengabdian masyarakat ini, diharapkan masyarakat Desa Tawangargo dapat memahami serta mampu mengaplikasikan teknik hidroponik sederhana.

References

Alhadi, D. (2016). Pengaruh Penggunaan Beberapa Warna Lampu Neon Terhadap Pertumbuhan Tanaman Kailan (Brassica oleraceae) pada Sistem Hidroponik Indoor. Jurnal Teknik Pertanian Lampung (Journal of Agricultural Engineering), 5(1), 13–24.

Amri, Y., Mardina, V., & Harmawan, T. (2020). Pelatihan Teknik Hidroponik untuk Mengatasi Lahan Berkadar Garam Tinggi pada Masyarakat Pesisir Gampong, Kuala Langsa, Aceh. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat (Indonesian Journal of Community Engagement), 6(1), 16–22. https://doi.org/10.22146/jpkm.39887.

Mahyuni, L. P., dan Gayatri, L. P. Y. R. (2021). Pengenalan Sistem Pertanian Hidroponik Rumah Tangga Di Desa Dalung.Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 5(6), 1403-1412.

Puput. (2015). Bertanam Hidroponik untuk Pemula. Jakarta: Bibit Publisher.

Roidah, I. S. (2014). Pemanfaatan Lahan Dengan Menggunakan Sistem Hidroponik.

Jurnal Bonorowo, 1(2), 43–49. https://doi.org/10.36563/bonorowo.v1i2.14 Saputra, A. A. M. O., Permana, G. P. L., dan Pancane, I. W. D. (2022). Pengoptimalan dan Pembaharuan Hidroponik Berbasis Tower di Desa Penebel Kabupaten

Tabanan. GERVASI: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat, 6(3), 800-807. Siswadi, S. (2013). Uji Sistim Pemberian Nutrisi dan Macam Substrat Terhadap Pertumbuhan dan Hasil Selada (Lactuca sativa L.) Hidroponik.Jurnal

Agronomika, 8(1), 144-148.

Downloads

Published

2023-10-31

How to Cite

Aryaseta, B., Aristina Sanjaya, Y., Jariyah, Zainab, S., Nur Rahma, F., & Auliya Jagad, S. (2023). Pelatihan Hidroponik di Desa Tawangargo, Kecamatan Karangploso, Kabupaten Malang Sebagai Upaya Meningkatkan Pelestarian Lingkungan Hidup. DIANDRA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 2(2). https://doi.org/10.33005/diandra.v2i2.22